Science Expo SMP Islam Permata Hati
Assalāmu ‘alaikum 😊
Alhamdulillah pada Jum’at, 17 November 2023 acara Sains Expo SMP Permata Hati mengundang Kepala Sekolah, Wali Kelas dan siswa-siswi kelas 6 SD PH berjalan dengan baik.
Ada 12 stand yang dapat dikunjungi oleh siswa, seperti balon mengembang tanpa ditiup, massa jenis dan ramuan berbusa, uji konsentrasi dan gelembung lava, dispenser mini, katrol, uji karbohidrat, vacum cleaner sederhana, pompa hidrolik, listrik statis, lampu lalu lintas dan bel listrik
Siswa-siswi kelas 6 SD PH nampak antusias sekali berkunjung ke stand yang dijaga oleh kakak-kakak SMP PH.
Acara ini juga dimeriahkan juga dengan penampilan dari ekskul tari dan vokal SMP Islam Permata Hati.
Semoga acara ini dapat bermanfaat dan dapat menggambarkan senangnya belajar di SMP PH yah! 🫰❤️
Info dan Pendaftaran :
WA : 0877-0925-4942
#sekolahislampermatahati #islamicschool #sekolahtangerang
#tkislampermatahati #tkpermatahati
#sdislampermatahati #sdpermatahati
#smpislampermatahati #smppermatahati #pmb #ppdb #ppdbonline #sainsexpo #setiapanakterlhahirjenius #generasiunggulindonesia #dimensilengkappendidikananak
Tags:Dimensi Lengkap Pendidikan Anak Membangun Generasi Unggul Indonesia Sekolah Islam Permata Hati Sekolah Islam Permata Hati Tangerang Sekolah Menengah Pertama Sekolah Permata Hati Setiap Anak Telahir Jenius SMP Islam Permata Hati SMP Islam Permata Hati Tangerang